Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Program Studi Yang Dibuka Dalam Pendaftaran Guru (PPG) Prajabatan 3T Berbeasiswa Berasrama

DAPODIK.CO.IDProgram Studi Yang Dibuka Dalam Pendaftaran Guru (PPG) Prajabatan 3T Berbeasiswa Berasrama Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan 3T Berbeasiswa Berasrama



Dalam rangka memenuhi kuota Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan 3T Berbeasiswa Berasrama.

 

Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan,  Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi memanggil putera-puteri terbaik bangsa dari daerah 3T yang berminat dan berbakat menjadi guru untuk mengikuti seleksi calon peserta PPG Prajabatan 3T Berbeasiswa Berasrama.

 

Program Studi yang dibuka dalam pendaftaran dan seleksi ini meliputi bidang studi/ bidang keahlian Program Pendidikan Profesi Guru:

1.     Pariwisata (Perhotelan dan Jasa Pariwisata)

2.    Pelayaran Kapal Penangkap Ikan

3.    Teknik Mesin

4.    Teknik Otomotif

5.    Teknik Elektro

6.    Teknik Elektronika

7.    Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian

8.    Agribisnis Tanaman

9.    Agribisnis Ternak

10. Tata Rias

11. Perikanan

12. Pendidikan Guru Sekolah Dasar / PGSD (khusus untuk Provinsi Papua dan Papua Barat)

13. Pendidikan Matematika (khusus untuk Provinsi Papua dan Papua Barat)

14. Pendidikan IPA (khusus untuk Provinsi Papua dan Papua Barat)

15. Pendidikan Luar Biasa (khusus untuk Provinsi Papua)

 

PPG sekarang baiknya menjadi perhatian sarjana pendidikan. Karena pemerintah sedang menuju pada peraturan bahwa setiap pendidik harus memiliki sertifikat pendidik. 

Yang sertifikat pendidik itu bisa dimiliki jika sudah menyelesaikan PPG dan lulus ujian di akhir pendidikan tersebut.

 

Demikian Artikel Tentang Program Studi Yang Dibuka Dalam Pendaftaran Guru (PPG) Prajabatan 3T Berbeasiswa Berasrama. Semoga Ada Manfaatnya, Terima Kasih.

 

Jika artikel ini kurang jelas dan mungkin masih ada pertanyaan, anda bisa tanyakan pada kolom komentar yang tersedia di akhir postingan ini. Untuk dapat mengikuti berita terbaru dan mendapatkan notifikasi silahkan follow akun www.dapodik.co.id ini. Karena akan menyajikan berita terbaru dan terpopuler di dunia pendidikan, terima kasih.


Posting Komentar untuk "Program Studi Yang Dibuka Dalam Pendaftaran Guru (PPG) Prajabatan 3T Berbeasiswa Berasrama"